jump to navigation

Desain Cutting Sticker Jupiter Z1 Simple Kece 26 April 2017

Posted by peysblog in Cutting Sticker, Design, Inspirasi Modif, Modifikasi.
Tags: , , , , , ,
12 comments

Modifikasi Yamaha Jupiter Z1 Simple Kece

Sampurasun….

Kalau berbicara variasi warna yang diterapkan pada Jupiter Z1 sebenarnya dari bawaannya pun sudah atraktif, terutama yang putih – orange, saya cukup menyukai kombinasinya sayang memang agak terlalu rame. Sependapat dengan saya, salah satu rider Jupiter Z1 yang merequest paduan warna simple untuk Jupiter Z1 putih miliknya. Berbeda dengan Kang Dede Yutuf yang atraktif berkarakter Yamaha nahh beliau ini meminta desain cutting sticker yang simple. Okelah kebetulan ada ide menerapkannya dari paduan warna Putih – Hijau – Silver.  Yuks kita lihat (lebih…)