jump to navigation

Inspirasi Modif Keren Honda Verza…. Bengkel Mr. Kuztom Mungkin Bisa Mewujudkannya 3 Oktober 2015

Posted by peysblog in Design, Inspirasi Modif.
Tags: , , , , , , , , , ,
trackback

-Inspirasi Modif Verza ala Honda Grom-

Sampurasun…

PEY – Honda Verza yang praktis berjalan tanpa lawan merupakan motor sport Honda yang banyak diincar berbagai kalangan, Motor batangan seharga motor matic tentu menawarkan value lebih, sayangnya desain Verza memang sesuai dengan harga dan tampil apa adanya, gak jelek sih tapi mengundang keinginan untuk modifikasi.

Aliran modifikasi dewasa ini lebih ke konsep retro klasik, salah satunya scrambler. Kebetulan Honda tengah mempertunjukkan motor uniknya yang disebut Honda Grom yang menurut saya mirip Honda Monkey reborn. Bagaimana jika kita pakaikan buat Verza?

verza modif ala grom 2

Bagian belakang diubah seluruhnya dari jok sampai kaki-kaki, terkecuali knalpot. Kemudian bagian tengah untuk tanki tetap menggunakan milik Verza dan selanjutnya ditambah airscoop Honda Grom. Untuk bagian depan lampu dan ban milik Grom yang diaplikasikan  sisanya tetap milik Verza. Lalu bagaimana bisa modif model begini? Silakan masbro cari tahu kepada salah teman saya yang berbakat di bidang modif custom classic begini. Namanya Bro Imonk pemilik bengkel Mr. Kuztom yang karyanya sering kali menjadi jawara event. dan pernah pula saya saya angkat dalam artikel Chopper Honda seharga 18 Juta untuk motornya yang bernama Black Prince. Barangkali Bro Imonk yang baru aja pengantenan bisa mewujudkan model beginian. Karena yang susah adalah part modfinya itu kalau custom semua jelas butuh waktu lebih lama.

verza modif ala grom

Kira-kira berapa harganya yak???

Demikian, semoga berguna dan salam dari Gunung

Selamat atas pernikahan Bro Imonk.. Sorry ay gak bisa hadir 😀

 

 

Iklan

Komentar»

1. Indomoto - 3 Oktober 2015

ediaaan keren bianget …

2. otoborn.com - 3 Oktober 2015

Traktor perja.. libas maang..

3. macantua.com - 3 Oktober 2015
4. Mas Sayur - 3 Oktober 2015
5. Rio - 3 Oktober 2015

Wooww…..

Nyoh…..Satria bergitar eh….beradiator…
http://motorrio.com/2015/10/03/uncovered-spyshot-suzuki-satria-fu150-injection/

peysblog - 4 Oktober 2015

ayukkk modif neng vevenya om

6. warungasep - 3 Oktober 2015
peysblog - 4 Oktober 2015

Bukan verza dohc tapi mang 😀

warungasep - 4 Oktober 2015
peysblog - 4 Oktober 2015

bahaha jemuran naon eta?

warungasep - 4 Oktober 2015

nu batur wkwkwkw

7. mbah_anom - 3 Oktober 2015

Sukkkkk :v

peysblog - 4 Oktober 2015

Isuk

8. arh thea - 4 Oktober 2015

mantapppp.. jozz 😀

peysblog - 4 Oktober 2015

Juossss

9. Saat Imajinasi Jadi Kenyataan….. Verza Ala Caferacer Grom | macantua.com - 8 April 2017

[…] kenyataan, dan kini Imajinasi dan khayalan mang Pey juragannya peysblogcorner menjadi kenyataan. Verza ala Caferacer Grom!!!! Kece juga […]


Tinggalkan Balasan

Isikan data di bawah atau klik salah satu ikon untuk log in:

Logo WordPress.com

You are commenting using your WordPress.com account. Logout /  Ubah )

Foto Facebook

You are commenting using your Facebook account. Logout /  Ubah )

Connecting to %s

%d blogger menyukai ini: